BERITA DAN ARTIKEL

Informasi terbaru dari Lakuemas

28

September
2020

Tempat Menyimpan Emas yang Aman

Logam mulia memiliki nilai yang berharga sehingga tidak hanya bisa dijadikan perhiasan, tetapi juga sebagai penyimpan kekayaan. Sejarah mencatat bahwa emas telah memainkan peranan sangat penting di sektor ekonomi berbagai negara.


LANJUTKAN

21

September
2020

Mana yang Lebih Baik, Simpanan Emas atau Perhiasan

Banyak orang tahu, emas adalah aset berharga yang bisa dijadikan tabungan/simpanan atau investasi jangka panjang. Dalam kehidupan masyarakat Indonesia, juga terbiasa untuk menyimpan emas, terutama yang berbentuk perhiasan.


LANJUTKAN

09

September
2020

Nabung Emas Tak Pernah Semudah Ini

Ada banyak cara untuk menabung, salah satunya adalah dengan emas. Teman Lakuemas pasti sudah tahu kan, kalau sekarang ini tren harga emas terus meningkat.


LANJUTKAN

26

August
2020

Saatnya Nabung Emas Untuk Masa Depan #cukupdarirumah

Di saat-saat sulit di mana rupiah terus tergerus dan saham anjlok, menabung emas menjadi solusi untuk investasi yang paling aman.


LANJUTKAN

14

August
2020

Kemilau Kemerdekaan Emas Merah Putih Lotus Archi

Menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-75, sebagai anak bangsa kita harus support merek lokal. Salah satunya produk logam mulia kebanggaan Indonesia yaitu Lotus Archi.


LANJUTKAN

07

August
2020

Perekonomian Tak Pasti, Ini Saatnya Melirik ke Emas

Pandemi corona berpeluang besar membawa perekonomian di dunia melangkah ke kondisi tidak pasti. Lihat saja, catatan terkumpul oleh Kompas.com menunjukkan bahwa nilai tukar rupiah terhadap mata uang dollar AS cenderung terjun bebas


LANJUTKAN

30

July
2020

Dollar AS Loyo, Harga Emas Kembali Sentuh Rekor Tertinggi Sepanjang Masa

Harga emas melonjak ke rekor tertinggi sepanjang masa pada akhir perdagangan Senin (27/7/2020) waktu setepat (Selasa pagi WIB). Para investor yang mencari perlindungan dari kemungkinan terpukulnya ekonomi global yang sedang dilanda pandemi dari peningkatan pertikaian AS-China.


LANJUTKAN

22

July
2020

Harga Logam Mulia Melonjak, Investor Buru Emas dan Perak

amor logam mulia semakin bersinar di tengah prospek stimulus lebih lanjut di seluruh dunia dan kekhawatiran yang tak berkesudahan soal pandemi Covid-19.


LANJUTKAN

15

July
2020

Belajar Investasi Di Usia Muda Dan Rasakan 6 Manfaatnya!

Investasi adalah suatu cara terbaik untuk membuat kondisi finansial masa depanmu lebih baik. Tetapi, banyak yang belum mengetahui betapa pentingnya investasi terutama untuk kalangan anak muda.


LANJUTKAN

08

July
2020

Harga Emas Stabil Dengan Potensi Naik

Harga emas diperdagangkan tidak berubah pada awal perdagangan sesi Amerika Serikat hari Senin kemarin dan telah kehilangan kembali keuntungan yang diperoleh pada perdagangan overnight


LANJUTKAN